Babinsa Koramil 1311-02/BS Praka Muh Ilham Beri Edukasi ke Petani Rumput Laut di Desa Pado-Pado

    Babinsa Koramil 1311-02/BS Praka Muh Ilham Beri Edukasi ke Petani Rumput Laut di Desa Pado-Pado
    Babinsa 1311-02/BS Praka Muh Ilham Edukasi Petani Rumput Laut

    MOROWALI, Sulawesi Tengah - Babinsa Koramil 1311-02/BS  Praka Muh. Ilham melakukan Anjangsana dengan petani rumput laut yang ada di Desa Pado-pado Kec.Bungku Selatan Kab.Morowali, Rabu (20/11/2024).

    Melalui kegiatan Anjangsana yang rutin dilakukan Praka Muh. Ilham memberikan motivasi dan semangat kepada para petani rumput laut untuk terus mengoptimalisasi hasil budidaya rumput laut demi meningkatkan perekenomian keluarga dan masyarakat Desa Pado-pado.

    Melalui kegiatan Anjangsana tersebut Praka Muh .Ilham juga  memberikan memberikan edukasi terkait pengelolaan budidaya rumput laut agar hasil panen lebih maksimal. Kehadiran Babinsa ditengah-tengah petani rumput laut diharapkan mampu memotivasi masyarakat  untuk terus mengembangkan potensi rumput laut di Wilayah Desa Pado-pado.

    Salah satu tujuan dilakukannya kegiatan Anjangsana yaitu untuk menyerap aspirasi dan memberikan solusi terhadap permasalahan yang terjadi di wilayah binaan, selain itu, Anjangsana yang rutin dapat menciptakan hubungan yang harmonis antara aparat TNI dan masyarakat.

    "Dengan cara ini, kami berharap dapat mendukung upaya peningkatan kesejahteraan masyarakat khususnya di sektor agribisnis seperti budidaya rumput laut yang menjadi potensi utama Desa Pado-Pado, " pungkasnya.

    morowali
    Patar Jup Jun

    Patar Jup Jun

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 1311-02/BS Pelda Kahar Jalin...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Koramil 1311-06/BU Bantu Warga Jemur...

    Berita terkait

    Kampanye Akbar Paslon RAHA Dipadati Puluhan Ribu Massa Original, Bukti Inginkan Morowali 4 Kali Lebih Maju 
    Hadiri dan Saksikan Kampanye Akbar Rachmansyah - Harsono Untuk Morowali 4 Kali Lebih Maju
    Ratusan Relawan Rachmansyah-Harsono Gelar Camping Pahlawan di Veranomata Desa Ipi
    Prioritaskan Pendidikan, Paslon BERANI Programkan 1 Rumah 1 Sarjana di Sulteng 
    Pilkada 2024, Kodim 1311/Mrw bersama Polres Morowali Lakukan Pengamanan di KPU Morowali
    Camat Witaponda Mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1445 H/2024 M
    Peringati HORI ke-78, Bea Cukai Morowali dan Pajak Poso Gelar Donor Darah Terkumpul 30 Kantong
    KPU Morowali Rakor bersama Seluruh PPK Untuk Mitigasi Potensi Masalah Hukum di Pilkada 2024
    Rachmansyah Ulang Tahun ke-55, Dapat Ucapan dan Doa Dari Masyarakat Bumi Raya: InsyaAllah Bupati Morowali 
    IMIP Serahkan Bantuan 'Rumah Botol' Upaya Perangi Sampah di Bahodopi
    Soal Listrik di Bumi Raya dan Witaponda, Masyarakat Apresiasi Kinerja Pj Bupati Morowali Tapi PLN Terkesan Tidak Dukung
    Peringati HORI ke-78, Bea Cukai Morowali dan Pajak Poso Gelar Donor Darah Terkumpul 30 Kantong
    Kapolda Sulteng Apresiasi Danrem 132/Tdl Atas Perannya Menyelenggarakan Puslatda Sulteng PON Aceh-Sumut XXI
    Rustam Sabalio ST, MT, Ketua Pengkab TI Morowali Mengucapkan Selamat dan Sukses Atas Terpilihnya Brigjen TNI Dody Try Winarto, S.IP, M.HAN sebagai Ketua Umum Pengprov TI Sulteng
    Melalui Komsos, Babinsa Koramil 1311-07/Menui Kepulauan Tingkatkan Silaturahmi dengan Tokoh Adat di Desa Padei Laut

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 

    Follow Us

    Tags